Ceritanya Developer Podcast
Fauzan Faturahman, Lulusan SMK Jadi Engineer Chatbot
- Autor: Vários
- Narrador: Vários
- Editor: Podcast
- Duración: 0:22:04
- Mas informaciones
Informações:
Sinopsis
Chatbot sudah banyak digunakan di berbagai lini bisnis digital saat ini. Bahkan menurut Forbes, ada sekitar 80% pebisnis di dunia yang berencana untuk mulai mengandalkan chatbot demi meningkatkan customer experience dalam bisnis mereka. Salah satu engineer yang hobby membuat chatbot adalah Fauzan Faturahman. SDET (software engineering in test) Mekari ini sudah beberapa kali membuat chatbot untuk berbagai perusahaan di Indonesia. Penasaran soal project chatbot apa aja yang udah dibikin sama Fauzan? Dengarin selengkapnya di Ceritanya Developer kali ini.