Obrolan Babibu
Cewek Mandiri dan Cowok Matre
- Autor: Vários
- Narrador: Vários
- Editor: Podcast
- Duración: 0:21:23
- Mas informaciones
Informações:
Sinopsis
Biasanya cewek yang diasosiasikan sebagai cewek matre. Tapi kenapa sekarang malah ramai dengan populasi cowok matre? Ada apa nih? Apakah sekarang dunia mulai kebalik? Malah jadi banyakan cewek yang hidup mandiri dan membuat populasi cowok matre menjadi meningkat. Ahh...#OBROLANBABIBU cuma mencoba melihat dari sudut pandang kami saja.